Siswa MTs N Widasari Menciptakan Pembangkit Listrik Dari Barang Bekas
Akbar sedang mempresentasikan hasil karyanya kepada teman-teman. |
Alat Pembangkit Listrik Tenaga Otot (PLTO) |
Siswa yang suka dengan mata pelajaran IPA ini sekarang sudah menciptakan banyak teknologi yang berbahan dasar barang bekas di rumahnya. Seperti remote control, kipas angin, drone, dan sebagainya.
Akbar berencana akan melanjutkan sekolah di SMK jurusan elektro bercita-cita ingin menjadi seorang profesor. "Saya ingin melanjutkan ke SMK dan ingin menjadi seorang penemu di kemudian hari" kata Akbar.
Kata Pa Taufiq selaku Wakasek Kurikulum menegaskan kepada seluruh siswa MTs Negeri 8 Indramayu agar terus belajar dan semangat dalam belajar, agar melahirkan Akbar - akbar yang lain.
Post a Comment