Tips Agar Baju/Pakaian Cepat Kering di Musim Hujan

Tips Agar Baju/Pakaian Cepat Kering di Musim Hujan | Blog Kang Hamzah - Selamat pagi shobt,, pagi yang begitu gelap dan suram mengawali postingan ane hari ini. Maklum kan lagi mendung terus cuacanya. He,,,

Akhir-akhir ini di Indonesia sedang di landa yang namanya hujan yang begitu tak henti-hentinya setiap hari, akibatnya banjir di mana-mana, pakaian yang kita jemurpun tidak kunjung kering, dan aktivitas keseharian kita jadi tersendat seperti berangkat kerja, berangkat sekolah, dan masih banyak lagi yang lainnya.

Pada postingan kali ini ane mau berbagi tips agar jemuran pakaian cepat kering ketika musim hujan datang shobt. Khususnya untuk pakaian kita yang tidak kunjung kering yach. Apalagi buat anak-anak sekolah, pakaian seragam sekolah yang punya 1 stel, jangan sampai gara-gara baju seragam belum kering kita jadi ga berangkat sekolah, kalau ga berangkat sekolah nanti ketinggalan pelajaran, rugi kan??

Nah, oleh sebab itu, ane mau berbagi tips ne agar pakaian cepat kering ketika sedang musim hujan. Berikut tips-tipsnya :

PAKAI KIPAS ANGIN
Tips yang pertama ini mungkin sudah pada tahu caranya kan. Baik barangkali ada yang belum tahu ane kasih tahu ne caranya, yang pertama nyalakan kipas, terus taruh baju di depan kipas, jangan di belakang lho.. !! :) dan tunggu beberapa menit sambil di bolak balik. Kaya gorengan aja ya.. :) 


Wuichtt kipasnya bagus juga tuch. ^_^

KIBAS-KIBASKAN BAJU/PAKAIAN
Tips yang kedua ini sebenarnya masih ada hubungannya dengan tips yang pertama, sebab sistem kerjanya sama yaitu dengan bantuan angin. Mungkin ini bagi yang tidak punya kipas angin di rumahnya. Mungkin tips ini sangat membantu. Caranya ya kibas-kibaskan aja bajunya selama yang Anda mau. He,,

GANTUNG PAKAIAN DI TEMPAT YANG HANGAT
Tentunya agar pakaian kita cepat kering kita sering di setrika walaupun masih basah, mungkin itu salah satu caranya. Dan untuk yang ga punya setrikaan caranya yaitu gantung pakaian kita dekat dengan kompor. :) inget waktu ane masih kecil, ibu selalu jemur pakaian dekat dengan kompor, pas udh kring bukannya bagus malah pada gosong. Haha..

Yaps itu saja tips agar pakaian basah cepat kering ketika musim hujan dari ane. Nantikan Tips-tips berikutnya dari Ane. Apabila masih belum juga kering, berarti tips terakhir yaitu SABAR NUNGGU SAMPAI KERING. Hehe...